Tagged: wisata yogyakarta

Pantai Sundak 0

Cerita Awal Mula Wisata Pantai Sundak Gunungkidul

PANTAI SUNDAK — Wisata pantai Sundak yang terletak di Desa Sidoharjo, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta sudah cukup populer di kalangan wisatawan beberapa puluh tahun lalu. Bahkan sebelum pantai-pantai pasir putih Gunungkidul lain dibuka sebagai...

Wisata Pantai Drini 0

Pantai Drini Gunungkidul , Surga Bermain Air

PANTAI DRINI –– Pulau Karang kecil yang kokoh menutupi bibir pantai yang menghadap laut samudera Hindia membuat kerasnya ombak menjadi lembut dan nyaman buat bermain air. Inilah salah satu suasana yang tergambar saat kita...

0

Wisata Epic Tebing Breksi Yogyakarta

WISATA TEBING BREKSI — Perjalanan Kita kali ini adalah mengunjungi Sebuah tempat yang sangat Epic sekali di Yogyakarta yaitu Tebing Breksi. Tempat Wisata Tebing Breksi ini merupakan wisata yang populer dan ramai dikunjungi di...

0

Wisata Lava Tour Merapi

WISATA LAVA TOUR MERAPI — Pengen berwisata yang tidak biasa-biasa saja, mungkin anda bisa menjajal wisata ekstreem yang satu ini. Wisata Lava Tour Merapi, sesuai dengan namanya paket Wisata di Yogyakarta ini adalah wisata...

0

Wisata Rumah Hobit Songgo Langit Mangunan

WISATA RUMAH HOBIT SONGGO LANGIT MANGUNAN — Puncak Bukit Mangunan Bantul Yogyakarta, mungkin sudah tidak asing bagi para wisatawan. Selain kebun buah dan deretan Top Selfie hutan pinus, ada satu tempat asik di kawasan...

0

Pemandian Air Hangat Candi Umbul Magelang

PEMANDIAN AIR PANAS CANDI UMBUL MAGELANG — Wisata air menjadi salah satu wahana yang menarik minat wisatawan tua maupun muda. Jika kebetulan anda berwisata ke Magelang ada satu tempat wisata Pemandian Air Hangat, yaitu...