Posted by tukang on November 18, 2011 · 2 Comments
Banyak yang senang menggunakan Mikrotik sebaggai Gateway server,salah satunya adalah karena Fitur yang cukup komplit namun memiliki Interface Grafis (GUI). Karena itulah banyak yang beralih dari Linux Ke Mikrotik, walau Mikrotik yang dipakai BJK alias tidak legal. Salah satu fitur menarik yang diincar para admin network adalah Proxy Mikrotik. Bagi yang selama ini mengunakan squid […]