Mengukur Kecepatan Bandwidth Internet

speed test

Mengukur Kecepatan Akses Internet

MENGUKUR KECEPATAN INTERNET — Pertanyaan yang lazim ditanyakan para pengguna Internet adalah seberapa besar kecepatan koneksi Internet yang diperoleh dari ISP (Internet Service Provider)? Apakah sesuai dengan yang disewa atau tidak. Pertanyaan seperti itulah yang kerapkali juga singgah kepada  saya. Apalagi dengan banyaknya layanan koneksi internet burstable atau up to, menimbulkan penasaran yang makin besar bagi pelangan internet, untuk mengetahui sebera besar kecepatan koneksi internetnya. Sebenarnya mengukur kecepatan akses internet bisa dikatakan sederhana tetapi ada beberapa parameter yang terkadang membuat rancu dan menimbulkan perdebatan. Sehingga perlu dipahami ukuran – ukuran  kecepatan akses internet.

Paket Langganan Internet

Hal pertama yang perlu disepakai dalam menentukan kecepatan akses internet adalah ukuran baku dalam menentukan besaran badwidth yang disewa. Ukuran umum untuk menentukan bandwidth adalah bps(bit per second) bukan byte per second. Misalnya kita berlangganan 512 kbps (baca 512 kilo bit per second).  Nilai 1 Bype = 8 bit, sehingga 512 kbps =  64 kBps. Sehingga dengan besar bandwidth yang disewa sebesar itu kecepatan koneksi internet yang kita peroleh dalam melakukan download adalah 64KBps.

Hal yang kedua adalah berapa besar bandwidth yang disewa dari provider dan paket apa yang disewa. Ini juga akan mempengaruhi hasil pengukuran kecepatan akses internet. Beberapa paket yang lazim digunakan :

  •  Paket Dedicated rasio 1:1, Misal pelanggan berkangganan internet dedicated 512kbps 1:1, maka Bandwidth 512 kbps menjadi hak penuh satu pelanggan dan tidak dibagi dengan pelanggan lain.
  • Paket Dedicated rasio 1:2, misal pelanggan berlangganan internet dedicated 512 kbps 1:2, maka bandwidth 512 kbps dipakai secara bersamaan  untuk dua pelanggan. dua pelanggan bersaing dalam menggunakan bandwidth 512 kbps. Semakin besar pembaginya semakin menurun bandwidth yang diperoleh, namun semakin murah harganya.
  • Paket Burstable atau Up to, sejumlah bandwith dengan ukuran tertentu dibagi pakai untuk banyak pelanggan. Misal paket Up to 1 Mbps. Satu pelanggan bisa memperoleh bandwidth sampai satu mega bit per second, tetapi biasanya tidak ada garansi minimal bandwidth yang diperoleh. Contoh paket ini adalah telkom speedy. Jadi jangan berharap terlalu banyak memperoleh nilai ukur yang sebesar maksimal yang diberikan. Kalau bisa sampai maksimal keuntungan bagi anda. Dengan lebih sering mengukur kecepatan akses internet paket ini dapat memberikan gambaran rata-rata kecepatan yang diperoleh.

Setelah beberapa hal di atas kita mengerti dan fahami saatnya mengukur kecepatan internet. Seberapa jauh kecepatan akses internet antara harapan dan kenyataan dapat dimengerti. Ada beberapa cara yang bisa dilakukan, masing-masing cara memiliki kekurangan dan kelebihan. Menurut saya pakailah beberapa cara dan lakukan dalam beberapa kali pengukuran. Kesimpulan bisa diambil jika sudah dilakukan pengukuran beberapa kali.

1. Test Download File yang cukup besar dari beberapa server tertentu.

Melakukan test download merupakan cara mengukur kecepatan akses internet yang simple dan cukup realible. Hasilnya dapa t dilihat dengan melihat transfer rate pada pop-ip windows.

Saya contohkan downlod dari :  http://www.kernel.org/pub/linux/kernel/v2.6/linux-2.6.11.7.tar.gz

File kernel Linux sebesar 44,4 Mb.

Anda Bisa melakukan download file lain yang lebih besar misal video dari server lain atau dari Rapidshare, search file yang akan di download melalui INEEDFILE. Lokasi mencari file untuk di download yang cukup bisa diandalkan, selain torent search. Contoh Result dari Kernel.org ada di gambar bawah:

Diperoleh transfer rate sebesar 119 KB/Sec, ingat satuannya adalah Byte Per Second, yang berarti Banhwidth yang diperoleh dari ISP adalah 119 KBps x8 = 952 kbps.

Speed Test Download Kernel Linux

Hasil Mengukur Akses Internet Download Kernel Linux

2. Tes speed Test dari server penyedia tool untuk bandwidt testing, misal speedtest.net.

Pengukuran melalui speedtest.net bisa memilih tujuan server untuk melakukan tes kecepatan bandwidth Hasilnya berupa nilai kecepatan upload dan download, seperti gambar yang saya coba test ke server di USA. Mengukur kecepatan akses internet dengan cara ini juga cukup bagus.

Speed Test

Hasil Mengukur Kecepatan Akses Internet Dari speedtest.net

3. Menggunakan Software-software pengukur Kecepatan.

Banyak software yang bisa dipakai untuk mengukur kecepatan akses internet,contohny adalah:

DU Meter, berbayar tetapi bisa mencoba versi trial.

3. Dengan Tool tester yang disediakan oleh provider internet atau Volunter, Ada banyak penyedia Internet Speed test server selain no 2 diatas, baik di dalam maupun diluar Indonesia. Mengukur kecepatan akses internet dari server-server ini menunjukkan kualitas link dari tempat anda ke Server tersebut. Bila kita berlangganan speedy dan melakukan tes bandwidth ke server speedy bisa jadi hasilnya akan berbeda dengan mengukur kecepatan akses internet di server lain.

Bandwidth Test Indonesia.

Telkom Speedy Speed Test

Indosat 3G Speed Test

Tukangsapu Bandwidth Test

Sijiwae Bandwidth Test

BandwidthTest Luar Indonesia:

Speed Test di Belanda

http://www.beelinebandwidthtest.com

http://www.dslreports.com/speedtest

http://www.bandwidthtest.co.uk/

Test Sekarang Koneksi Anda

You may also like...

62 Responses

  1. sangat bagus..terima kasih dr lovina singaraja bali

    joni Reply:

    internetnya masih lemot om

  2. urang kapuas says:

    terima kasih infonya gan, coba dulu bang . ..

  3. johan mangku bumi says:

    sami” dulur

  4. johan mangku bumi says:

    hohohohohohohohohoho

  5. ridho says:

    tukeran link aja bos….

  6. danang says:

    jangan banyak 2 dong

  7. hana says:

    hohoho…

    kakkeand….

  8. Kudo says:

    iyo, pake mozila gak bisa di buka. . . . . .
    ne ajjh gw pake EE . , . , . , ., .
    yg buat web ne agak modal dikit dong, biar gak protes ne gw. . . . . .

    TURUNKAN HARGA DIRI !!!!!!!

  9. cynthia says:

    hahaha bingunnn…..

  10. zuhriandi says:

    saya tes dulu yo….?

  11. suke says:

    nice info…
    nuhun pisan euy..

  12. masdevi says:

    Sangay bagus artikelnya , seringlah membuat artikel spt ini banyak manfaatnya

    Salam

  13. Trims infonya, sangat membantu..koneksi internet kami menggunakan speedy, kalau pagi wuss.wuss, tapi kalau siang melambat, kenapa ya? sudah dicek dg tools di atas..dan bagaimana cara meningkatkan speed nya?

    tukang Reply:

    Wajar Om, Speedy biasanya menggunakan paket BW yang di share ke beberapa pelanggan, jadi saat tidak banyak yang pakai(pagi,larut malam) bisa dapat full, saat peak time (siang hari) otomatis jadi lambat.

    solusinya upgrade paket yang tidak di share(kalau ada) atau install proxy server di loka jaringan anda.

    Semoga bermanfaat.

  14. sambas says:

    Boss mau tanya setelah di test keterangannya seperti ini Ping : 41 Download 0.86mbps Upload 0.41 mbps, artinya kecepatan internet saya gimana ya paket saya 512 kbps.

    Mohon infonya ya maklum pemula

    tukang Reply:

    Upload 0.41 Mbps =410 kbps , download 0.86Mbps = 860 kbps berarri kan sudah sesuai bahkan melebihi paket yang disewa 512 kbps

  15. ayas inad says:

    Wah, mantap nih buat cek bandwith ane,,,, thank’s bos atas postingan’a..

  16. affandi says:

    apakah ini oom yang dari YK

    tukang Reply:

    Betul Ndan….Rasanya saya kenal dengan Sampeyan.

  17. pii says:

    bagaimana ya cara mengecek bandwidth?

  18. pii says:

    bagaimana ya cara mengecek bandwidth dalam satu jaringan ?

  19. ini speedtest favorit saya

  20. RINDA says:

    you’re the best my friend

  21. viivi says:

    seeeeepppp 🙂

  22. amboen says:

    wey komputer gw kenapha lola

  23. Iwan says:

    Sy inet pakai hape sbg modem. Kartu 3 paket unlimited. Speed yg sy dpt:
    Download 0.09mbps, upload 1.00mbps ping 500-an (lupa). Kalo sy cek download file dpt cuma max 9KB/s koq sama aja spt pakai hape ya? Apa harus pakai modem eksternal?

  24. doddy says:

    bagus artikelnya

  25. shinta says:

    ini yang q cari untuk mengukur kecepatan internet, karena didaerah saya sinyalnya agak susah

  26. Inet Ane Lemoooott Sangatt…………… 🙁

  27. downno says:

    terimakasih informasinya.,,. untuk informasi tentang motogp mampir kesini aja ya : http://motogp.unsri.ac.id/

Leave a Reply